Resep Unik Blue Pea Flower Fermented Sweet Rice (Tape Ketan Bunga Telang) Enak Sederhana


Resep Blue Pea Flower Fermented Sweet Rice (Tape Ketan Bunga Telang) mudah, cepat, praktis.

Resep Unik Blue Pea Flower Fermented Sweet Rice (Tape Ketan Bunga Telang) Enak Sederhana

7 bahan 8 tahapan, resep Blue Pea Flower Fermented Sweet Rice (Tape Ketan Bunga Telang)

Siang Mamiku, saat ini anda dapat menyajikan resep Blue Pea Flower Fermented Sweet Rice (Tape Ketan Bunga Telang) dengan 7 bahan dan 8 tahapan. Berikut ini bun cara menyiapkannya, tolong teliti baik-baik.

Dalam memasak ada beberapa level yang wajib di lakukan, mulai menyiapkan bahan, alat memasak, dan juga mengerti metode mengawali dari awal hingga masakan siap di hidangkan dan dirasakan. Pastikan Ibu punya waktu yang cukup dan tidak sedang memikirkan hal lain, karena akan mengakibatkan makanan jadi gosong, rasa tidak pantas yang di inginkan, dan banyak yang lainnya.

Bahan bahan Blue Pea Flower Fermented Sweet Rice (Tape Ketan Bunga Telang)

  1. Menyiapkan 500 gr : beras ketan putih.
  2. Menyiapkan 50 gr : bunga telang.
  3. Menyiapkan 2 tetes : pewarna biru.
  4. Dibutuhkan keping : ragi tape.
  5. Persiapkan 2 sdm : gula.
  6. Siapkan 800 ml : air (untuk merebus bunga telang).
  7. Siapkan : Daun pisang.

Jika semua bahan dasar Blue Pea Flower Fermented Sweet Rice (Tape Ketan Bunga Telang) sudah siap, kita masuk ke tahap memasak. berikut di bawah adalah cara memasak dengan praktis.

Step by Step memasak Blue Pea Flower Fermented Sweet Rice (Tape Ketan Bunga Telang)

  1. Didihkan air masukkan bunga telang rebus sampai warna air berubah biru dan bunganya layu,teteskan pewarna lalu tutup panci matikan api biarkan panci dalam keadaan tertutup (ini bertujuan untuk membuat warna menjadi pekat) biarkan sampai suhu ruangan
  2. Cuci beras ketan sampai bersih rendam beras ketan dengan air rebusan bunga telang rendam minimal 3jam (saya 6 jam) bisa juga semalaman,setelah di rendam beras ketan akan menjadi biru saring buang airnya dan tiriskan
  3. Panaskan kukusan masukkan beras ketan bersama simpulan daun pandan kukus sampai setengah matang (saya 40 meenit)
  4. Angkat beras ketang yang setengah matang taruh di wadah berlubang kecil² dan bawahnya wadah yang tidak berlubang beri air biasa suhu ruangan (air kran juga boleh) sampai terendam aduk² sebentar sampai semua rata lalu angkat dan ditiriskan
  5. Panaskan kukusan lagi kukus ketan sampai matang (saya 40 menit lalu taruh di wadah lebar ( saya tampah saya alasi daun pisang) biarkan hingga dingin suhu ruangan.
  6. Setelah ketan benar² dingin suhu ruangan taburi ragi yang sudah di haluskan taburkan diatas ketan juga dengan gula halus (saya menaburnya pakai saringan teh) di taburi sambil ketan di aduk hingga rata raginya.
  7. Setelah di taburi rata letakkan ketan di wadah kedap udara saya alasi dengan daun Pisang wadahnya lalu atas saya tutup lagi dengan daun pisang,trs tutup rapat baru di bungkus dengan kresek bungkus lagi dengan kain saya pakai sarung yang gk terpakai,simpan kedalam tempat yang tidak terkena sinar matahari (saya simpan di lemari dapur) fermentasi selama 3 hari
  8. Setelah 3 hari baru di panen,tape yang berhasil akan mengeluarkan air yang bening dan segar juga manis rasanya.
  9. Finish and Enjoy.

Itulah cara mudah memasak dengan cepat resep Blue Pea Flower Fermented Sweet Rice (Tape Ketan Bunga Telang), bunda juga bisa mencari lebih banyak lagi resep kuliner menarik lainnya di web kami, tersedia ribuan aneka resep makanan nusantara dan akan terus kita tambah dan kembangkan. Mulai dari kuliner sehat mudah, nikmat, dan bergizi hingga kuliner berlemak, susah, ribet, pedas, manis, asam asin ada di laman kami.