Siap Saji Es Buah Sedap Nikmat


Membuat Es Buah mudah, cepat, praktis.

Siap Saji Es Buah Sedap Nikmat

7 bahan 6 tahapan, resep Es Buah

Sore Ibuku, saat ini anda bisa menyajikan resep Es Buah dengan 7 bahan dan 6 tahapan. Di bawah ini bun cara menyiapkannya, tolong perhatikan ya bun.

Dalam memasak ada beberapa tahapan yang seharusnya di lakukan, mulai menyiapkan bahan, alat memasak, dan juga mengerti sistem memulai dari awal hingga kuliner siap di hidangkan dan dirasakan. Pastikan Ibu punya waktu yang cukup dan tidak sedang memikirkan hal lain, karena akan mengakibatkan makanan jadi gosong, rasa tidak cocok yang di inginkan, dan banyak yang lainnya.

Bahan bahan Es Buah

  1. Dibutuhkan 750 ml : syrup pandan homemade.
  2. Dibutuhkan 1 bungkus : cincau hitam.
  3. Menyiapkan : Krim kental manis Carnation (optional).
  4. Dibutuhkan 2 bh : kelapa muda ambil dagingnya. Pisahkan airnya.
  5. Persiapkan 1 sdm : biji selasih. Rendam air panas secukupnya.
  6. Siapkan 250 gr : kolang kaling (rebus dulu 3 kali supaya tidak bau).
  7. Persiapkan 1 bh : Nenas. Potong2 Dibikin setup.

Jika semua bahan baku Es Buah sudah siap, kita masuk ke tahap memasak. berikut di bawah adalah cara menyiapkan dengan mudah.

Tahapan memasak Es Buah

  1. Setup Nenas:. Kupas nenas. Cuci bersih. Lalu potong2. Saya beli yang udah dikupas. Supaya praktis😊. Masak 100gr gula pasir dengan 100ml air di panci. Beri 5bj cengkeh. Lalu masak hingga mendidih. Kemudian masukkan nenas tadi. Masak hingga mendidih kembali. Angkat. Sisihkan
    Es BuahEs Buah
  2. Siapkan kelapa mudanya. Kalo saya.. saya kukus sebentar daging kelapa mudanya. Sekitar 30 menit. Supaya ga gampang kecut dan rusak. Sisihkan airnya di botol. Airnya tidak perlu dimasak
  3. Potong2 cincau hitam.
  4. Manisan kolang kaling. Potong2 kolang kaling sesuai kebutuhan. Lalu ambil syrup pandan 100ml. Tuangkan diatas kolang kaling. Sisihkan.. didiamkan minimal 2 jam supaya meresap manis dan warna merahnya
    Es Buah
  5. Siapkan selasih. Rendam dalam air panas
  6. Cara penyajian Siapkan mangkok. Isi dengan pecahan es batu. Tata kelapa muda. Cincau. Kolang kaling. Setup nanas. Lalu beri 1sdm selasih. Tuang syrup Pandan sesuai kebutuhan. Lalu beri air kelapa muda. Aduk2 hingga rata. Siap disantap. Bila suka bisa dikasi krim kental manis carnation secukupnya
  7. Finish and Enjoy.

Itulah sistem gampang memasak dengan cepat resep Es Buah, bunda juga dapat mencari lebih banyak lagi resep masakan menarik lainnya di situs kami, tersedia ribuan aneka resep makanan nusantara dan akan terus kita tambah dan kembangkan. Mulai dari kuliner sehat gampang, enak, dan bergizi sampai masakan berlemak, sulit, ribet, pedas, manis, asam asin ada di situs kami.