Praktis, Memasak Keripik Pisang ndesoo, mudah, cocok utk pemula Praktis Enak


Resep Keripik Pisang ndesoo, mudah, cocok utk pemula mudah, mantul, praktis.

Keripik Pisang ndesoo, mudah, cocok utk pemula

Apa kabar Bunda, saat ini bunda bisa menyiapkan resep Keripik Pisang ndesoo, mudah, cocok utk pemula dengan 3 bahan dan 4 tahapan. Berikut ini bun cara membuatnya, tolong teliti baik-baik.

Bahan bahan Keripik Pisang ndesoo, mudah, cocok utk pemula

  1. Menyiapkan 4 sisir : pisang kepok mentah.

  2. Persiapkan Secukupnya : air hangat.

  3. Menyiapkan 250 ml : minyak goreng.

Tahapan memasak Keripik Pisang ndesoo, mudah, cocok utk pemula

  1. Kupas pisangnya, lalu langsung masukkan kedlm air hangat spy getahnya luntur,rendam sebentar. Setelah itu,potong pisang scra manual memakai pisau yg tajam spy hasilnya tuipis.. (Hati2 ya,krn bbrp pisang kepok/pipit sprti punya sy ini ada biji hitamnya yg keraas,jd lbh aman dibuang saja bagian yg ada bijinya).. Nanti hasil potongan pisangnya direndam lagi sebentar dg air hangat.

  2. Nyalakan kompor,panaskan minyak goreng. Lalu kecilkan api. Spy ada rasa gurih, masukkan 1 sdm margarin, tunggu hingga larut/leleh brcampur dgn minyaknya. Goreng pisang maximal segenggam spy matang merata. Goreng bolak-balik…

  3. Tiriskan bila sdh mengapung&wrna sedikit kecoklatan. Taruh dikertas yg mudah menyerap minyak. Tunggu uap panasnya hilang…

  4. Masukkan ketoples,tutup rapat ya spy tahan lama..tapi gak sampai sehari jg udh ludezz..alhamdulillah.