Gampangnya Memasak Pecel Sayur Mantul Banget


Resep Pecel Sayur mudah, enak, praktis.

Pecel Sayur

Siang Bunda, sekarang bunda dapat menyiapkan resep Pecel Sayur dengan 5 bahan dan 5 tahapan. Di bawah ini bun cara membuatnya, tolong perhatikan ya bun.

Bahan bahan Pecel Sayur

  1. Siapkan 1-2 ikat : kangkung.

  2. Menyiapkan secukupnya : tauge.

  3. Siapkan 1-2 ikat : kacang panjang.

  4. Dibutuhkan beberapa lembar : kol, iris.

  5. Persiapkan : Bumbu pecel (ada di postingan sebelumnya).

Step by Step memasak Pecel Sayur

  1. Rebus tauge, tiriskan dan susun di piring. Di air rebusan aku kasih sedikit garam ya.

    1. Rebus kol sampai matang, tiriskan dan susun di piring.
  2. Rebus kacang panjang, tiriskan dan susun di piring.

  3. Rebus kangkung, angkat dan tiriskan dan cemplung ke wadah yang sudah di kasih air minum dan 5-6 potong es batu. Saat kangkung sudah tidak terlalu panas, peras kangkung dan susun di piring..

  4. Finishing : Taruh sayuran di piring, mau tambah irisan timun juga boleh, enak juga walau jadi berasa kayak gado gado ya.. Lalu siram saus kacang pecelnya deh. Saat mencairkan saus kacang, airnya di taruh sedikit demi sedikit dulu ya, biar jadinya ga keenceran. Kalau sudah keburu kebanyakan air, tambahin lagi bumbu kacangnya dan aduk lagi. DAn kalau mau gurih, kasih sedikit saja micin di saus kacang dan aduk rata.

https://cookpad.com/id/resep/12150505-bumbu-pecel-enak-simple?via=profile.