Masakan Populer Es Podeng Manten Enak Sederhana


Membuat Es Podeng Manten mudah, mantul, praktis.

Masakan Populer Es Podeng Manten Enak Sederhana

6 bahan 6 tahapan, resep Es Podeng Manten

Siang Mamaku, sekarang anda dapat membuat resep Es Podeng Manten dengan 6 bahan dan 6 tahapan. Di bawah ini bun cara membuatnya, tolong amati ya bun.

Dalam memasak ada sebagian jenjang yang semestinya di lakukan, mulai menyiapkan bahan, alat memasak, dan juga paham cara mengawali dari awal hingga kuliner siap di hidangkan dan dirasakan. Pastikan Mama punya waktu yang cukup dan tidak sedang memikirkan hal lain, karena akan mengakibatkan makanan jadi gosong, rasa tak pantas yang di inginkan, dan banyak yang lainnya.

Bahan bahan Es Podeng Manten

  1. Persiapkan 1 bh : nanas + 4 sdm gula pasir + 2 cengkeh + kayu manis + air.
  2. Siapkan 1/4 bh : pepaya agak muda + 3 sdm gula pasir + air.
  3. Menyiapkan 250 gr : kolang-kaling + 3 sdm gula pasir + air.
  4. Siapkan 1/2 bks : agar2 + 2 sdm gula pasir + 4 sdm SKM + 350 ml air.
  5. Persiapkan : Sirup melon/simple sirup.
  6. Dibutuhkan secukupnya : Es batu.

Jika semua bahan Es Podeng Manten sudah siap, kita masuk ke tahap memasak. berikut di bawah adalah cara memasak dengan praktis.

Proses memasak Es Podeng Manten

  1. Buat setup nanasnya dulu. Nanas dikupas, potong2, rebus dgn 4 sdm gula pasir, 2 btr cengkeh, sepotong kecil kayu manis, dan air asal nanas terendam saja. Rebus smp mendidih. Dinginkan.
  2. Sekarang buat setup pepaya. Pepaya yg agak mengkal dipotong2 dgn pisau bergerigi. Rendam dgn air kapur sirih +/- 30 menit. Cuci smp bersih. Rebus pepaya dgn 3 sdm gula pasir dan air secukupnya saja smp pepaya terendam, rebus smp mendidih, begitu mendidih langsung matikan kompornya. Dinginkan.
  3. Kolang-kaling dicuci, direndam dgn air cucian beras +/- 1 jam (spy tdk berbau asam dan kelihatan bening). Cuci kembali smp bersih. Rebus kolang-kaling dgn 3 sdm gula pasir, pasta pandan + pewarna ijo muda, dan air secukupnya asal kolang-kaling terendam, rebus smp kolang-kaling empuk dan kuah menyusut.
  4. Sekarang buat agar2nya. Siapkan bahannya. Gula pasir dan agar2 aduk jd satu. Tuangi air, masukkan susu kental manis (bisa pake SKM yg cocopandan juga) dan 2 tetes pewarna rose (agar2 yg kupake yg bening, jk agar2nya sdh berwarna diskip aja).
  5. Masak agar2 smp mendidih. Setelah mendidih, tuang ke kotak plastik yg telah dibasahi air. Dinginkan.
  6. Cara menyajikannya: taruh dlm mangkuk kolang-kaling, setup nanas (sekalian dgn airnya 2 sdm), setup pepaya (sekalian dgn airnya 2 sdm), dan potongan agar2. Beri 1-2 sdm sirup melon/simple sirup (manisnya tergantung selera, perhatikan penggunaan sirup, air nanas dan air pepaya sdh agak manis ya…). Beri air matang dingin secukupnya, kasih es batu secukupnya. Sajikan.
  7. Finish and Enjoy.

Itulah cara mudah membuat dengan cepat resep Es Podeng Manten, bunda juga dapat mencari lebih banyak lagi resep masakan menarik lainnya di web kami, tersedia ribuan aneka resep makanan nusantara dan akan terus kita tambah dan kembangkan. Mulai dari masakan sehat gampang, enak, dan bergizi sampai masakan berlemak, susah, ribet, pedas, manis, asam asin ada di web kami.